Header web MDJ (1166 × 390 piksel)
Header Web ACI (1166 × 390 piksel)
Acehzone.com (1166 × 390 piksel)
previous arrow
next arrow

Home / Nusantara / Politik

Kamis, 6 Oktober 2022 - 10:20 WIB

Demokrat Aceh Buka Pendaftaran Caleg 2024

ACEHZONE.COM | BANDA ACEH – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat Aceh, membukan pendaftaran caleg ujtuk tahun 2024 dan dalam launching tersebut diawali dengan zikir bersama di kantor partai itu.

Ketua DPD Demokrat Aceh, Muslim mengatakan, Demokrat membuka peluang bagi putra-putri terbaik Aceh, untuk bergabung dan maju bersama dalam pemilu 2024 mendatang.

“Kita membuka peluang bagi putra-putri terbaik Aceh untuk maju bersama Demokrat, mewujudkan Perubahan dan Perbaikan. Sesuai dengan apa yang di instruksikan Ketum AHY”, ujar Muslim, Rabu, 5 Oktober 2022.

Baca Juga :  Otoritas Malaysia Tangkap Dua Nelayan

Muslim menambahkan, setiap bakal calon legislatif nantinya apabila terpilih dalam Pemilu 2024, harus berkomitmen penuh bekerja memperjuangkan harapan masyarakat, sesuai dengan nilai perjuangan partai Demokrat.

Dalam pembukaan pendaftaran Caleg ini dihadiri ratusan peserta, yang terdiri dari pengurus dan turut dihadiri oleh bakal calon legislatif.

Baca Juga :  Banda Aceh Terima Anugerah Media Center Daerah, Terbaik Kategori Berita, Ini Kata Kadis Kominfotik

“Para Caleg harus berkomitmen penuh memperjuangkan harapan rakyat,” tutur Muslim.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Acehzone.com. Mari bergabung di Grup Telegram “Acehzone.com”, caranya klik link https://t.me/acehzone, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dahulu di ponsel.

Share :

Baca Juga

Menkumham Perintahkan Ditjen Imigrasi Pelajari Perppu Cipta Kerja Acehzone.com

Nusantara

Menkumham Perintahkan Ditjen Imigrasi Pelajari Perppu Cipta Kerja
Update Gempa Sulut M 7,1: 5 Kali Gempa Susulan, Terjadi karena Deformasi Batuan Acehzone.com

Nusantara

Update Gempa Sulut M 7,1: 5 Kali Gempa Susulan, Terjadi karena Deformasi Batuan
Bank Aceh Gali Potensi Teripang Melalui UMKM Tangguh di Sabang Acehzone.com

Nusantara

Bank Aceh Gali Potensi Teripang Melalui UMKM Tangguh di Sabang
Update Gempa di Jayapura, Pengungsi Bertambah Jadi 2.136 Jiwa Acehzone.com

Nusantara

Update Gempa di Jayapura, Pengungsi Bertambah Jadi 2.136 Jiwa
Panglima TNI Murka, Janji Usut Tuntas Tendangan Kungfu Oknum Tentara ke Suporter di Kanjuruhan Acehzone.com

Nusantara

Panglima TNI Murka, Janji Usut Tuntas Tendangan Kungfu Oknum Tentara ke Suporter di Kanjuruhan
Buntut Kerusuhan di Stadion Lampineung, Polisi Periksa Panpel Pertandingan Persiraja vs PSMS Acehzone.com

Nusantara

Buntut Kerusuhan di Stadion Lampineung, Polisi Periksa Panpel Pertandingan Persiraja vs PSMS
BPMA Siapkan Kontrak Kerja Sama Buat Conrad di Blok Meulaboh dan Singkil Acehzone.com

Bisnis

BPMA Siapkan Kontrak Kerja Sama Buat Conrad di Blok Meulaboh dan Singkil
Sudah 2 Hari Polisi “Kepung” Kantor PA Acehzone.com

Nusantara

Sudah 2 Hari Polisi “Kepung” Kantor PA